Maskot Sea Games dari Masa ke Masa
Di setiap ajang Sea Games para tuan rumah berlomba mencitrakan jati diri bangsanya melalui sebuah maskot. Berikut maskot ajang Sea Games dari masa ke masa;
Sea Games XVI, Filipina 1991
Kikong Labuyo adalah seekor ayam jantan yang dibagian ekornya diberi sentuhan khas warna bendera Filipina. Ayam pada kala itu adalah binatang ciri khas Filipina.
Sea Games XVII, Singapura 1993
Singa adalah maskot Sea Games pada tahun 1993, pengambilan karakter ini diambil dari ikon negara Singapura yaitu Singa.